Gejala-Gejala Kejiwaan

A. GEJALA PENGENALAN

1. PENGAMATAN (Mengenal dunia secara real, menggunakan alat indra)

2. TANGGAPAN ( bayangan yang menjadi kesan yang dihasilkan dari pengamatan, juga bayangan yang tinggal dalam ingatan setelah melakukan pengamatan.

3. INGATAN (berlangsung pada masa sekarang dan dipengaruhi oleh masa lalu,sehingga masa lalupun ikut menentukan)

Unsur ingatan :

•Mencamkan

•Menyimpan (menatap memelihara sesuatu)

•Reproduksi(menaikkan kesadaran terhadap sesuatu yang telah tersimpan lama)

4. FANTASI (hayalan, lamunan, hiasan. Menurut bahasa psyikologi kemampuan jiwa untuk membayangkan sesuatu berdasarkan tanggapan yang telah ada). 

Alur Fantasi :

•Mengabtraksi

•Nendeterinasi (Menggambarkan terlebih dahulu) contoh harimau di deterinasi kan ke kucing)

•Mengombinasi

5. BERPIKIR ( kondisi yang letak hubungannya antara pengetahuan yang ada dan di kontrol oleh akal)

B. GEJALA PERASAAN DAN EMOSI

1. PERASAAN ( gejala kejiwaan yang dimiliki oleh seseorang yang biasanya melahirkan sifat suka maupun tidak suka)

2. EMOSI (Subtansi emosi dan perasaan sangat sulit dibedakan, namun emosi merupakan unsur perasaan yang paling mendalam atau melampoi batas)

3. PERBEDAAN EMOSI DAN PERASAAN

 Emosi berlangsung tidak lama, sedang perasaan berlangsung cukup lama, emosi merupakan reaksi kejadian ndari luar sedang perasaan tidak. Emosi dapat menguasai diri seseorang sedang perasaan tidak. Emosi merupakan reaksi terhadap kejadian yang sangat vital sedang perasaan tidak

C. Gejala Konasi (Kehendak)

1. Pengertian Gejala Kehendak ( daya kekuatan yang timbul dari dalam diri seseorang yang mendorong untuk melakukan perbuatan. Atau suatu tenaga dari dalam ditri seseorang yang ditampilkan dalam bentuk tingkah laku)

2. Pemnbagian Gejala Kehendak

 Tropisme, refleks, instink, otomatis, kebiasaan, dorongan,Hasrat, Nafsu, Kemauan.

D. Gejala Campuran

1. Perhatian (pemusatan tenaga psikis terhadap suatu objek)

2. Kelelahan (terkait dengan tubuh seseorang setelah melakukan aktivitas selanjutnya aktivitasnya) akan menampakan gejala menurun

3. Sugesti( pengaruh yang diterima oleh jiwa, sehingga perbuatannya tidak lagi berdasarkan cipta) 


Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel